Panduan Resmi Perjalanan di Wakayama, Kansai



Destinasi
Koyasan
Nikmati pelayanan sepenuh hati dan pengalaman istimewa di kota kuil puncak gunung Koyasan, Wakayama. Saat menginap, Anda bisa mendapatkan akses eksklusif ke kuil bersejarah, mencoba hidangan shojin-ryori yang dimasak oleh para biksu, dan mengikuti lintas alam serta berbagai kegiatan di bawah arahan pemandu.